Ainun Isnaeni
Seorang karyawan kantoran biasa, menyukai jalan-jalan, suka menulis dan hobi…
Perjalanan dari Hutan Pinus Songgon menuju Air Terjun Lider ternyata lumayan jauh, dengan menumpangi jeep terbuka dan kontur jalan yang tidak selalu aspal sukses membuat badan seperti dilempar-lempar. Perjuangan tidak hanya ketika di dalam mobil saja, sesampainya di area parkir air terjun, saya masih harus berjalan dan menyeberangi sungai serta melewati hutan.