Disetiap tahapan usia anak, orang tua pasti menghadapi tantangan-tantangannya tersendiri dalam menghadapi anak. Termasuk menghadapi anak di usia 2 tahun, yang katanya juga fase yang cukup krusial. Apa itu “terrible twos” dan bagaimana cara untuk menyikapi dan menghadapinya? Yuk disimak tulisan berikut, bagaimana menanamkan disiplin pada anak usia 2 tahun. Semoga bermanfaat!
MENGHADAPI SI “TERRIBLE TWO”
