Ada 33 gua yang diklaim sebagai lokasi the Seven Sleepers di dunia ini. Tapi menurut penelitian, yang sesuai dengan ciri-ciri dan mendekati dengan kebenaran adalah yang terletak di Amman Yordania ini.
Kisah the Seven Sleepers tertulis dalam Al-Qur’an Surah ke -18, Al-Kahf yang setiap malam Jum’at dan/atau hari Jum’at selalu kita baca.