Assalamu’alaikum! Selama tinggal di Belanda, pertanyaan yang paling banyak ditanyakan kepada kami adalah soal biaya hidup di Belanda untuk keluarga. Terutama dari teman-teman yang berencana melanjutkan studinya di sini dan membawa serta keluarganya. Ini juga pertanyaan terbesar kami dulu, saat menghitung-hitung apakah dana yang kami punya cukup untuk menutup living cost kami berempat di Belanda.
Semoga tulisan saya bermanfaat bagi teman-teman yang sedang mempersiapkan studinya di Belanda, ya!
Baca Selengkapnya