Nurul Latifah
a writer for her own blog find me on Instagram…
Pada pertemuan itu, kami berkenalan, membicarakan gambaran pekerjaan kami nantinya, dan menyusun jadwal workshop. Ya, Mbak Ian memang menggelar beberapa workshop untuk kami dengan pembicara adalah orang-orang yang sudah lama menggeluti bidang media sosial, seperti Mas Andin Rahmana (ACE Hardware), Mas Brama Danuwinata (VML Indonesia), dll. Meski bukan lewat acara workshop khusus, kami juga pernah berbincang-bincang sembari menimba ilmu dari Mbak Amalia Prabowo (CEO Havas Worldwide Jakarta).