Lia Jolest
Simple Living
Kalian biasa nabung tiap kapan nih?
Nabung itu penting.Saat ada kebutuhan mendadak, kita bisa pakai uang tabungan itu. Tidak hanya untuk memenuhi kebutuhan mendadak, tapi tabungan bisa juga dipakai untuk liburan, atau bahkan uang yang sudah dikumpulkan itu bisa diolah untuk investasi.
Dan yang lebih penting, menabung itu mengajarkan kita tentang gaya hidup minimalis.